Contoh Sikap Persatuan Dan Kesatuan Serta Manfaat Memilikinya

Adik-adik, kali ini kakak akan berbagi Materi kelas 4 Tema 1 Subtema 1 pembelajaran 4 tentang contoh sikap persatuan dan kesatuan dalam keberagaman dan manfaat mempunyai sikap persatuan dan kesatuan dalam keberagaman.

Contoh Sikap Persatuan dan Kesatuan Dalam Keberagaman
  1. Tidak membeda-bedakan agama, suku, dan budaya
  2. Saling membantu antar umat beragama 
  3. Saling menghormati dan menghargai antar umat beragama 
  4. Tidak saling mengejek 
  5. Selalu hidup rukun atar umat beragama. 
Manfaat Mempunyai Sikap Persatuan dan Kesatuan Dalam Keberagaman
  1. Dapat mempersatukan bangsa
  2. Dapat menciptakan kerukunan antar warga 
  3. Dapat menciptakan sikap saling menghargai dan menghormati antar warga.
Nah, adik-adik silahhkan cariu contoh yang lain ya, dan bisa tuliskan di kolom komentar, nanti kalau sesuai akan kakak tambahkan pada postingan ini. Semoga bermanfaat.
I Wayan Ardika Saya adalah Seorang Guru Sekolah Dasar yang bertugas di Kab. Jembrana, Bali. Melalui Blog ini, saya ingin terus belajar sambil berbagi.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Sikap Persatuan Dan Kesatuan Serta Manfaat Memilikinya"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel